Minggu, 18 Januari 2015

RPP Kelas 7 Bab 1 K'13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP KD 3.1.)

Sekolah              :  SMP ...
Mata Pelajaran :  Bahasa Inggris
Kelas/ Semester        :  VII/Satu
Materi Pokok     :  Ungkapan Sapaan dan Pamitan
Alokasi Waktu :  2 Pertemuan (4 JP)

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

No.
Kompetensi Dasar
Indikator

1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
1.1.1 Bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris.
1.1.2 Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris.

2.1 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman.
2.1.1 Menyapa guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.2 Berpamitan pada guru dan peserta didik menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.3 Menjawab atau menjelaskan pertanyaan teman yang kurang paham dengan konteks/materi ungkapan sapaan dan pamitan dan responsnya.
2.1.4 Menjawab sapaan guru dan teman mengguna kan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.5 Menjawab ungkapan pamitaan guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.

3.1. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan, pamitan, ucapan terma kasih, dan permintaan maaf, serta responsnya sesuai dengan konteks penggunaannya.
3.1.1 Mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan sapaan dan responsnya.
3.1.2 Mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan pamitan dan responsnya.
3.1.3 Mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan sapaan dan responsnya.
3.1.4 Mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan pamitan dan responsnya.
3.1.5 Mengidentifikasi unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan dan responsnya.
3.1.6 Mengidentifikasi unsur kebahasaan pada ungkapan pamitan dan responsnya.

4.1. Menyusun teks lisan  seder hana untuk  pengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan terima kasih, dan permintaan maaf dengan memperhatikan fungsi sosial,struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
4.1.1 Melengkapi teks percakapan yang melibatkan ungkapan sapaan.
4.1.2 Melengkapi teks percakapan yang melibatkan ungkapan pamitan.
4.1.3 Melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan sapaan.
4.1.4 Melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan pamitan




C. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik:
1.1.1.1 bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris;
1.1.2.1 Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris;
2.1.1.1 menyapa guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.2.1 berpamitan pada guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.3.1 menjawab pertanyaan atau menjelaskan teman yang kurang paham dengan konteks/ materi ungkapan sapaan dan pamitan dan responsnya;
2.1.4.1 menjawab sapaan guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.5.1 menjawab ungkapan pamitaan guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
3.1.1.1 mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan sapaan dan responsnya;
3.1.2.1 mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan pamitan dan responsnya;
3.1.3.1 mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan sapaan dan responsnya;
3.1.4.1 mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakanungkapan pamitan dan responsnya;
3.1.5.1 melafalkan ungkapan sapaan dan responsnya dengan pelafalan dan intonasi yang benar;
3.1.5.2 menentukan makna kata/frasa/kalimat yang terdapat dalam ungkapan sapaan dan responsnya dengan tepat;
3.1.6.1 melafalkan ungkapan pamitan dan responsnya dengan pelafalan dan intonasi yang benar;
3.1.6.2 menentukan makna kata/frasa/kalimat yang terdapat dalam ungkapan pamitan dan responsnya dengan tepat;
4.1.1.1 melengkapi teks interpersonal rumpang yang melibatkan ungkapan sapaan dan responsnya dengan kata/frasa/kalimat berdasarkan teks yang diperdengarkan dengan tepat;
4.1.2.1 melengkapi teks interpersonal rumpang yang melibatkan ungkapan pamitan dan responsnya dengan kata/frasa/kalimat berdasarkan teks yang diperdengarkan dengan tepat;
4.1.3.1 menyusun ungkapan sapaan lisan dan responsnya dengan tepat berdasarkan kata kunci pada flascard yang disediakan;
4.1.3.2 melakukan percakapan sederhana yang melibatkan ungkapan sapaan dan responsnya sesuai dengan konteksnya;
4.1.4.1 menyusun ungkapan pamitan lisan dan responsnya dengan tepat berdasarkan kata kunci pada flascard yang disediakan;
4.1.4.2 melakukan percakapan sederhana yang melibatkan ungkapan pamitan sesuai dengan konteksnya;



D.  Materi Pembelajaran
1.  Fungsi Sosial dari ungkapan:
a. sapaan
b. pamitan
2.  Struktur Teks dari percakaan yang menggunakan ungkapan sapaan dan pamitan, yaitu:
a. opening
b. content/sustaining
c. closing
3.  Unsur Kebahasaan dari ungkapan sapaan dan pamitan, yaitu:
a. ungkapan sapaan dan responsnya (Hello, Hi, Good morning?, Good afternoon?, dsb.)
b. ungkapan pamitan dan responsnya (Goodbye, Bye,See you, dsb.)
c. bentuk pendek (I’m,You’re, What’s, dsb.)
d. makna kata berkaitan dengan tema berupa kata/frasa/kalimat yang berkaitan dengan ungkapan sapaan dan pamitan (morning,afternoon, evening, very well, not too bad,I’m not feeling well, dsb)
e. ucapan/pelafalan, tekanan kata, dan intonasi dari kosa kata (berupa kata/frasa/kalimat) berkaitan dengan tema.

E.  Metode Pembelajaran
1.  Pendekatan Saintifik

F.  Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media
a.      Notasi dan lirik lagu “Good Morning”.(Tersedia di Buku “When English Rings a Bell” halaman 3)
b.      Video percakapan pendek sedehana yang melibatkan ungkapan sapaan dan pamitan beserta responsnya. (Tersedia di www.dreamenglish.com dan/atau www.englishwithjenifer.com)
c.       Flashcard terbuat dari kertas BC berwarna, berukuran 15 cm x10 cm, berisi kata kunci.
d.      Kartu situasi terbuat dari BC berwarna, berukuran 15 cm x10, berisi deskripsi situasi yang harus diperankan oleh peserta didik.
2. Alat/Bahan
·         Komputer & LCD
3. SumberBelajar
·         KementerianPendidikandanKebudayaan.2014. Bahasa Inggris When English Rings a Bell SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: KementerianPendidikandanKebudayaan

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Kesatu

a. Pendahuluan (10 menit)
1) Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran dengan memberi salam,mengajak peserta didik untuk merapikan kelas dan penampilan mereka, mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan dengan berdoa, dan memeriksa kehadiran peserta didik.
2) Guru mengajak peserta didik menyanyikan lagu “Good Morning” untuk  membangkitkan motivasi belajar Bahasa Inggris.
3) Guru mengajukan pertanyaan tentang materi Bahasa Inggris yang dipelajariatau telah dikenal sebelumnya.
4) Guru menyampaikan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
5) Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai RPP.

b. Inti (60 menit)
1) Mengamati
a) Peserta didik menyaksikan video percakapan singkat dan sederhana yang melibatkan ungkapan sapaan dan berpamitan.
b) Peserta didik menuliskan hal-ikhwal yang belum diketahui berkaitan dengan berkomunikasi dalam bahasa Inggris yang disaksikannya.
2) Menanya
a)  Dengan bimbingan guru peserta didik merumuskan pertanyaan terkait dengan isi, fungsi sosial, dan struktur teks, serta unsur kebahasaan dalam teks yang telah disaksikan.
b)  Dengan bimbingan guru merumuskan pertanyaan tentang bagaimana menyapa dan merespon sapaan.
c)  Dengan bimbingan guru peserta didik merumuskan pertanyaan tentang bagaimana berpamitan dan merespon pamitan.
3) Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi
a)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pertanyaan tentang isi teks dari lima percakapan yang disaksikan.
b)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pertanyaan tentang fungsi sosial teks dari lima percakapan yang disaksikan.
c)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pertanyaan tentang struktur teks dari lima percakapan yang disaksikan.
d)  Secara berpasangan peserta didik menemukan ungkapaan sapaan dan responsnya yang terdapat dalam lima percakapan yang disaksikan.
e)  Secara berpasangan peserta didik menemukan ungkapan pamitan dan  responsnya yang terdapat dalam lima percakapan yang disaksikan.
4) Mengasosiasi/Menganalisis Data atau Informasi
a) Dalam kelompok yang terdiri dari tiga pasangan (6 peserta didik), dengan data yang dimiliki saat bekerja berpasangan, peserta didik menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah mereka rumuskan.
b) Peserta didik meminta bantuan guru bila memerlukannya.
5) Mengomunikasikan
a) Setiap kelompok mempresentasikan jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan melalui wakil kelompok.
b) Peserta didik menerima umpan balik dan/atau penguatan (isi, fungsi sosial, struktur, dan unsur kebahasaan teks) dari guru.

c.  Penutup (10 Menit)
1)  Guru dan peserta didik secara bersama-sama membuat ringkasan bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2)  Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik untuk membantu mereka melakukan refleksi terhadap kegiatan belajar yang telah mereka lakukan.
3)  Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk mempraktikkan ungkapan sapaan dan mencatat kepada siapa saja peserta didik mengucapkan ungkapan tersebut.
4)  Guru menjelaskan rencana kegiatan pembelajaran yang akan datang.

2. Pertemuan Kedua

a. Pendahuluan (10 menit)
1)  Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran dengan memberi salam, mengajak peserta didik untuk merapikan kelas dan penampilan mereka, mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan dengan berdoa, dan memeriksa kehadiran peserta didik.
2)  Guru menayangkan gambar-gambar ilmuwan internasional dan bertanya tentang karya mereka untuk memotivasi belajar peserta didik.
3)  Guru mengajukan pertanyaan tentang materi yang dipelajari sebelumnya.
4)  Guru menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
5)  Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai RPP.

b. Kegiatan inti (60 menit)
1) Mencipta
a)  Secara berpasangan peserta didik melengkapi 2 dialog rumpang yang melibatkan ungkapanungkapan memberi salam dan responsnya lalu memperagakannya.
b)  Secara berpasangan peserta didik melengkapi 2 dialog rumpang yang melibatkan ungkapanungkapanpamitan dan responsnya lalu memperagakannya.
c)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan dengan menggunakan kata-kata kunci yang terdapat dalam flashcard.
d)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan dengan menggunakan kata-kata kunci yang terdapat dalam flashcard.
e)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan berdasarkan kartu situasi yang disediakan.
f)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan berdasarkan kartu situasi yang disediakan.

c. Penutup (10 Menit)
1)  Guru dan peserta didik secara bersama-sama membuat ringkasan bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2)  Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik untuk membantu mereka melakukan refleksi terhadap kegiatan belajar yang telah mereka lakukan.
3)  Guru menjelaskan rencana kegiatan pembelajaran yang akan datang.

H. Penilaian
1. Kompetensi Sikap Spiritual
a. TeknikPenilaian : Observasi dan Penilaian Diri
b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi dan Lembar Penilaian Diri
c. Kisi-kisi :

No.
Butir Nilai
Indikator
Jumlah Butir Instrumen
1

Bersyukur
Bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran
Bahasa Inggris.
1
Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran
Bahasa Inggris
1


JUMLAH
2

d. Instrumen: lihat Lampiran 1A dan Lampiran 1B.
e. Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 3.

2. Kompetensi Sikap Sosial
a.    TeknikPenilaian : Observasi dan Penilaian Diri
b.    Bentuk Instrumen : Lembar observasi dan Lembar Penilaian Diri
c.       Kisi-kisi :

No.
Butir Nilai
Indikator
Jumlah Butir
Instrumen
1.
Santun

Menyapa guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
1

Berpamitan pada guru dan peserta didik menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1
2.
Peduli
Menjawab atau menjelaskan pertanyaan teman yang kurang paham dengan konteks/materi ungkapan sapaan dan pamitan dan responsnya
1

Menjawab sapaan guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1
Menjawab ungkapan pamitan guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1



Jumlah
5

d. Instrumen: lihat Lampiran2A dan Lampiran2B.
e. Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 3.

3.  Kompetensi Pengetahuan
a.      Teknik Penilaian :TesTertulis
b.      j. Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda, Menjodohkan, dan Melengkapi.
c.       k. Kisi-kisi :

No.
Indikator
Jumlah Butir
Soal
Nomor Butir
Soal
1
Disajikan pernyataan/ilustrasi situasi tertentu, peserta didik dapat menentukan ungkapan sapaan dan pamitan dengan benar.
4
I.1-4
2

Disajikan ungkapan sapaan dan pamitan beserta responnya secara acak, peserta didik dapat menjodohkan ungkapan dan respon dengan benar.
6

II.1-6
3

Disajikan gambar 2 orang atau lebih saling bertemu dengan ilustrasi waktu yang jelas, peserta didik dapat menentukan ungkapan sapaan yang tepat.
6
III.1-6

JUMLAH
16


d. Instrumen: lihat Lampiran 4A.
e. Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 4B.

4. Keterampilan
a.    TeknikPenilaian :Tes Tertulis dan Praktik
b.    Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda (Tes Tertulis Keterampilan Mendengarkan), Kartu situasi
c.      Tes Praktik Keterampilan Berbicara), dan Rubrik Penilaian Tes Praktik
d. Kisi-kisi:
1) Tes Tertulis

No.

Indikator
Jumlah
Butir Soal
Nomor
Butir Soal
1

Diperdengarkan teks percakapan yang melibatkan ungkap an sapaan dan pamitan, peserta didik dapat menjawab pertanyaan tentangkonteks situasi dari teks tersebut.
3

1-3
2

Diperdengarkan teks percakapan yang melibatkan ungkap an sapaan dan pamitan, peserta didikdapatmenjawab pertanyaan tentang informasi tertentu (unsur kebahasaan) pada teks tersebutdenganbenar.
2

4-5
3

Diperdengarkan teks percakapan yg melibatkan ungkapan sapaan dan pamitan, peserta didik dapat mejawab pertanya an tentang ungkapan sapaan dan pamitan dengan benar.
3
6-8

JUMLAH
8


2) Tes Praktik

No.

Indikator
Jumlah Butir Soal

Disajikan 2 kartu situasi yang berbeda (A1 & B2 atau A2 & B1) untuk masing-masing peserta didik, dengan menggunakan kartu tersebut, peserta didik dapat melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan sapaan, pamitan dan responsnya dengan lancar, runtut dan berterima secara berpasangan.

2

e.  Instrumen: lihat Lampiran 5Adan Lampiran 5B.
f.  Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 5C.


Surakarta,  __ Januari 2015


Mengetahui
Kepala Sekolah                                                                       Guru Mata Pelajaran




________________________                                          _________________________
NIP. ...                                                                              NIP. ...      






























RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 01)

Sekolah              :  SMP N….
Mata Pelajaran :  Bahasa Inggris
Kelas/ Semester        :  VII/Satu
Materi Pokok     :  Ungkapan Terimakasih dan Permintaan Maaf
Alokasi Waktu :  2 Pertemuan (4 JP)

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

No.
Kompetensi Dasar
Indikator

1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
1.1.1 Bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris.
1.1.2 Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris.

2.1 Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman.
2.1.1 Menyapa guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.2 Berterimakasih pada guru dan peserta didik menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.3 Menjawab atau menjelaskan pertanyaan teman yang kurang paham dengan konteks/materi ungkapan terimakasih dan permintaan maaf dan responsnya.
2.1.4 Menjawab ucapan terimakasih guru dan teman mengguna kan Bahasa Inggris yang berterima.
2.1.5 Menjawab ungkapan permintaan maaf guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.

3.1. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan, pamitan, ucapan terma kasih, dan permintaan maaf, serta responsnya sesuai dengan konteks penggunaannya.
3.1.1 Mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan terimakasih dan responsnya.
3.1.2 Mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan permintaan maaf dan responsnya.
3.1.3 Mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan terimakasih dan responsnya.
3.1.4 Mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan permintaan maaf dan responsnya.
3.1.5 Mengidentifikasi unsur kebahasaan pada ungkapan terimakasih dan responsnya.
3.1.6 Mengidentifikasi unsur kebahasaan pada ungkapan permintaan maaf dan responsnya.

4.1. Menyusun teks lisan  seder hana untuk  pengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan terima kasih, dan permintaan maaf dengan memperhatikan fungsi sosial,struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
4.1.1 Melengkapi teks percakapan yang melibatkan ungkapan terima kasih.
4.1.2 Melengkapi teks percakapan yang melibatkan ungkapan permintaan maaf.
4.1.3 Melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan terimakasih.
4.1.4 Melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan pemintaan maaf.




C. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik:
1.1.1.1 bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris;
1.1.2.1 Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran Bahasa Inggris;
2.1.1.1 Mengucapkan rasa terimakasih kepada guru dan teman dengan menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.2.1 Meminta maaf pada guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.3.1 menjawab pertanyaan atau menjelaskan teman yang kurang paham dengan konteks/ materi ungkapan terimakasih dan permintaan maaf dan responsnya;
2.1.4.1 menjawab ucapan terimakasih dari guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
2.1.5.1 menjawab ungkapan permintaan maaf dari guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima;
3.1.1.1 mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan terimakasih dan responsnya;
3.1.2.1 mengidentifikasi fungsi sosial ungkapan permintaan maaf dan responsnya;
3.1.3.1 mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan terimakasih dan responsnya;
3.1.4.1 mengidentifikasi struktur teks percakapan yang menggunakan ungkapan permintaan maaf dan responsnya;
3.1.5.1 melafalkan ungkapan terimakasih dan responsnya dengan pelafalan dan intonasi yang benar;
3.1.5.2 menentukan makna kata/frasa/kalimat yang terdapat dalam ungkapan terimakasih dan responsnya dengan tepat;
3.1.6.1 melafalkan ungkapan permintaan maaf dan responsnya dengan pelafalan dan intonasi yang benar;
3.1.6.2 menentukan makna kata/frasa/kalimat yang terdapat dalam ungkapan permintaan maaf dan responsnya dengan tepat;
4.1.1.1 melengkapi teks interpersonal rumpang yang melibatkan ungkapan terimakasih dan responsnya dengan kata/frasa/kalimat berdasarkan teks yang diperdengarkan dengan tepat;
4.1.2.1 melengkapi teks interpersonal rumpang yang melibatkan ungkapan permintaan maaf dan responsnya dengan kata/frasa/kalimat berdasarkan teks yang diperdengarkan dengan tepat;
4.1.3.1 menyusun ungkapan terimakasih secara lisan dan responsnya dengan tepat berdasarkan kata kunci pada flascard yang disediakan;
4.1.3.2 melakukan percakapan sederhana yang melibatkan ungkapan terimakasih dan responsnya sesuai dengan konteksnya;
4.1.4.1 menyusun ungkapan permintaan maaf secara lisan dan responsnya dengan tepat berdasarkan kata kunci pada flascard yang disediakan;
4.1.4.2 melakukan percakapan sederhana yang melibatkan ungkapan permintaan maaf sesuai dengan konteksnya;



D.  Materi Pembelajaran
1.  Fungsi Sosial dari ungkapan:
a. Ungkapan terimakasih
b. Ungkapan permintaan maaf
2.  Struktur Teks dari percakaan yang menggunakan ungkapan terimakasih dan permintaan maaf, yaitu:
a. opening
b. content/sustaining
c. closing
3.  Unsur Kebahasaan dari ungkapan sapaan dan pamitan, yaitu:
a. ungkapan terimakasih dan responsnya (Thank you,Thanks,I’m very grateful for your help, you’re welcome, don’t mention it, never mind,dsb.)
b. ungkapan permintaan maaf dan responsnya (I’m sorry, Pardon, Apologize me, That’s ok, Never mind dsb.)
c. bentuk pendek (I’m,You’re, That’s, It’s dsb.)
d. makna kata berkaitan dengan tema berupa kata/frasa/kalimat yang berkaitan dengan ungkapan terimkasih dan permintaan maaf (thank you, thanks, I’m sorry, apologize me, dsb)
e. ucapan/pelafalan, tekanan kata, dan intonasi dari kosa kata (berupa kata/frasa/kalimat) berkaitan dengan tema.

E.  Metode Pembelajaran
1.  Pendekatan Scientific

F.  Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media
a.      Video flashcard tentang ungkapan- ungkapan berterimakasih dan permintaan maaf beserta responsnya. (Tersedia di http://youtube.com/watch?v=curq04VNYdI)
b.      Flashcard terbuat dari kertas BC berwarna, berukuran 15 cm x10 cm, berisi gambar - gambar.
2. Alat/Bahan
·         Komputer & LCD
3. SumberBelajar
·         KementerianPendidikandanKebudayaan.2014. Bahasa Inggris When English Rings a Bell SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: KementerianPendidikandanKebudayaan

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Kesatu

a. Pendahuluan (10 menit)
1) Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran dengan memberi salam,mengajak peserta didik untuk merapikan kelas dan penampilan mereka, mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan dengan berdoa, dan memeriksa kehadiran peserta didik.
2) Guru mengajukan pertanyaan tentang materi Bahasa Inggris yang dipelajari atau telah dikenal sebelumnya.
3) Guru menyampaikan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
4) Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai RPP.

b. Inti (60 menit)
1) Mengamati
a) Peserta didik menyaksikan video flash cards yang melibatkan ungkapan terimakasih dan permintaan maaf.
b) Peserta didik menuliskan hal-hal yang belum diketahui berkaitan dengan flash card yang disaksikannya.
c) Peserta didik mengamati ekspresi-ekspresi yang terdapat di buku paket halaman 15 dan 19.
d) Peserta didik menirukan ekspresi – ekspresi yang terdapat di halaman 15 dan 19 yang dicontohkan oleh Guru.
2) Menanya
a)  Dengan bimbingan guru peserta didik merumuskan pertanyaan terkait dengan  fungsi sosial, dan struktur teks, serta unsur kebahasaan dalam flash card yang telah disaksikan dan ekspresi-ekspresi yang ada di buku paket halaman 15 dan 19.
b)  Dengan bimbingan guru merumuskan pernyataan tentang bagaimana mengucapkan terimakasih dan responnya.
c)  Dengan bimbingan guru peserta didik merumuskan pertanyaan tentang bagaimana meminta maaf dan meresponnya.
3) Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi
a)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pertanyaan tentang isi teks dari buku paket hal 16 dan 20.
b)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pernyataan tentang fungsi sosial dari setiap nomer yang ada di halaman 16 dan 20 .
c)  Secara berpasangan peserta didik menjawab pertanyaan tentang struktur teks yang ada pada halaman 16 dan 20
d)  Secara berpasangan peserta didik menemukan ungkapaan terimakasih dan responsnya yang terdapat dalam hal 15 dan 16
e)  Secara berpasangan peserta didik menemukan ungkapan permintaan maaf dan  responsnya yang terdapat dalam halaman 19 dan 20
4) Mengasosiasi/Menganalisis Data atau Informasi
a) Dalam kelompok yang terdiri dari 6 kelompok (4 peserta didik), dengan data yang dimiliki saat bekerja berkelompok, peserta didik menjawab pernyataan permintaan maaf dan terimakasih yang telah mereka rumuskan.
b) Peserta didik meminta bantuan guru bila memerlukannya.
5) Mengomunikasikan
a) Setiap kelompok mempresentasikan pernyataan-pernyataan permintaan maaf dan terimakasih melalui kelompok-kelompok.
b) Peserta didik menerima umpan balik dan/atau penguatan (isi, fungsi sosial, struktur, dan unsur kebahasaan teks) dari guru.

c.  Penutup (10 Menit)
1)  Guru dan peserta didik secara bersama-sama membuat ringkasan bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2)  Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik untuk membantu mereka melakukan refleksi terhadap kegiatan belajar yang telah mereka lakukan.
3)  Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk mempraktikkan ungkapan terimakasih dan permintaan maaf kepada siapa saja peserta didik mengucapkan ungkapan tersebut.
4)  Guru menjelaskan rencana kegiatan pembelajaran yang akan datang.

2. Pertemuan Kedua

a. Pendahuluan (10 menit)
1)  Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran dengan memberi salam, mengajak peserta didik untuk merapikan kelas dan penampilan mereka, mengajak peserta didik untuk mengawali kegiatan dengan berdoa, dan memeriksa kehadiran peserta didik.
2)  Guru menayangkan gambar-gambar ilmuwan internasional dan bertanya tentang karya mereka untuk memotivasi belajar peserta didik.
3)  Guru mengajukan pertanyaan tentang materi yang dipelajari sebelumnya.
4)  Guru menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai.
5)  Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai RPP.

b. Kegiatan inti (60 menit)
1) Mencipta
a)  Secara berpasangan peserta didik melengkapi 2 dialog rumpang yang melibatkan ungkapanungkapan terimakasih dan responsnya lalu memperagakannya.
b)  Secara berpasangan peserta didik melengkapi 2 dialog rumpang yang melibatkan ungkapanungkapan permintaan maaf dan responsnya lalu memperagakannya.
c)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan dengan menggunakan kata-kata kunci yang terdapat dalam flashcard.
d)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan dengan menggunakan kata-kata kunci yang terdapat dalam flashcard.
e)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan berdasarkan kartu situasi yang disediakan.
f)  Secara berpasangan peserta didik melakukan 2 percakapan berdasarkan kartu situasi yang disediakan.

c. Penutup (10 Menit)
1)  Guru dan peserta didik secara bersama-sama membuat ringkasan bahan yang sudah dipelajari pada pertemuan ini.
2)  Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik untuk membantu mereka melakukan refleksi terhadap kegiatan belajar yang telah mereka lakukan.
3)  Guru menjelaskan rencana kegiatan pembelajaran yang akan datang.

H. Penilaian
1. Kompetensi Sikap Spiritual
a. TeknikPenilaian : Observasi dan Penilaian Diri
b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi dan Lembar Penilaian Diri
c. Kisi-kisi :

No.
Butir Nilai
Indikator
Jumlah Butir Instrumen
1

Bersyukur
Bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran
Bahasa Inggris.
1
Serius dalam melaksanakan setiap kegiatan pada pembelajaran
Bahasa Inggris
1


JUMLAH
2

d. Instrumen: lihat Lampiran 1A dan Lampiran 1B.
e. Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 3.



2. Kompetensi Sikap Sosial
a.    TeknikPenilaian : Observasi dan Penilaian Diri
b.    Bentuk Instrumen : Lembar observasi dan Lembar Penilaian Diri
c.       Kisi-kisi :

No.
Butir Nilai
Indikator
Jumlah Butir
Instrumen
1.
Santun

Berterimakasih pada guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima.
1

Meminta maaf pada guru dan peserta didik menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1
2.
Peduli
Menjawab atau menjelaskan pertanyaan teman yang kurang paham dengan konteks/materi ungkapan terimakasih dan permintaan maaf dan responsnya
1

Menjawab ungkapan terimakasih guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1
Menjawab ungkapan maaf guru dan teman menggunakan Bahasa Inggris yang berterima
1



Jumlah
5

d. Instrumen: lihat Lampiran2A dan Lampiran2B.
e. Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 3.

3.  Kompetensi Pengetahuan
a.      Teknik Penilaian :TesTertulis
b.      Bentuk Instrumen : Melengkapi.
c.       Kisi-kisi :

No.
Indikator
Jumlah Butir
Soal
Nomor Butir
Soal
2

Disajikan dialog rumpang tentang ungkapan terimakasih dan permintaan maaf, peserta didik dapat melengkapi dialog rumpang dengan pilihan kata yang benar.
8

1-8

JUMLAH
8


  1. Instrumen:


a.       Thank you, Mira
b.      Yes, Sir. I promise
c.       I’m sorry for coming late, Sir
d.      Can you tell me how to do number 3?
e.       Thanks a lot
f.       I broke the beaker, Sir
g.      Don’t mention it.
h.      Can I borrow your dictionary?

 
 











Dika    : Intan 1)  . . .    . I find difficulty to do it.
Intan    : Alright. This is the way how to do it.
Dika    : Many thanks, Intan.
Intan    : 2) . . .
Ade     : 3) . . . , Ris? I forget to bring it.
Aris     : Here you are.
Ade     : 4) . . .
Aris     : It’s alright.


Student           : 5) . . .
Teacher            : What happened to you?
Student           : 6) . . .
Teacher            : It’s okay. Next time you must be careful
Student           : 7) . . .

Mrs. Rosa        : Mira, could you clean the board, please?
Mira                 : Sure, ma’am.
Mrs. Rosa        : 8) . . .
Mira                 : You’re welcome, Ma’am.
e.       Petunjuk Penentuan Skor:
Penentuan Skor  = skor perolehan : 2


4. Keterampilan
a.    TeknikPenilaian :Tes Tertulis dan Praktik
b.    Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda (Tes Tertulis Keterampilan Mendengarkan), Kartu bergambar
c.      Tes Praktik Keterampilan Berbicara), dan Rubrik Penilaian Tes Praktik
d. Kisi-kisi:
1) Tes Tertulis

No.

Indikator
Jumlah
Butir Soal
Nomor
Butir Soal
1

Diperdengarkan teks percakapan yang melibatkan ungkap an terimakasih dan permintaan maaf, peserta didik dapat menjawab pertanyaan tentangkonteks situasi dari teks tersebut.
2

1-2
2

Diperdengarkan teks percakapan yang melibatkan ungkap an terimakasih dan permintaan maaf, peserta didikdapatmenjawab pertanyaan tentang informasi tertentu (unsur kebahasaan) pada teks tersebutdenganbenar.
4

3,4,6,7
3

Diperdengarkan teks percakapan yg melibatkan ungkapan terimakasih dan permintaan maaf, peserta didik dapat mejawab pertanyaan tentang ungkapan terimakasih dan permintaan maaf dengan benar.
2
5&8

JUMLAH
8


2) Tes Praktik

No.

Indikator
Jumlah Butir Soal

Disajikan 2 kartu situasi yang berbeda (A1 & B2 atau A2 & B1) untuk masing-masing peserta didik, dengan menggunakan kartu tersebut, peserta didik dapat melakukan percakapan yang melibatkan ungkapan sapaan, pamitan dan responsnya dengan lancar, runtut dan berterima secara berpasangan.

2


  1. Instrumen:
Listen and then answer the questions below based on the dialogue.
1.      The dialoguge takes place . . . .
a.       at home                 c.  in the library
b.      in the class             d.  in the laboratory
2.      The people in the dialogue are . . . .
a.       Doni                      c.  Miss Jones
b.      The girls                d.  Miss Jones and Doni
3.      Miss Jones ask Doni to . . .
a.       Put the painting on the wall          c.  bother his friends
b.      Sweep the class                             d.  say thank you
4.      . . . puts the painting on the wall.
a.       Miss Jones and Doni                     c.  The girls
b.      Miss Jones                                     d.  Doni
5.      The expression to say gratitude is . . .
a.       So sorry to bother you                  c.  Thanks
b.      That’s quite alright                        d.  Ok
6.      . . . is cooking for dinner.
a.       Mother and Nina                           c.  Brother
b.      Mother                                          d.  Nina
7.      Can Nina help her mother to prepare the desert?
a.       Yes, she can                                  c.  No, she can’t
b.      Yes, she does                                d.  No, she doesn’t
8.      What does Nina say to show her apology?
a.       I have to finish my homework      c.  Don’t mention it, Mom
b.      I’m happy if I can help                 d.  I’m sorry, Mom


Transkrip
Dialogue 1
All the students of class 7D are cleaning their classroom with their class teacher.
Miss Jones            : Can you help me put this painting on the wall, Doni?
Doni                     : Sure, why not?
Miss Jones            : Can you tell the girls to sweep the class,too?
Doni                     : Ok, Miss.
Miss Jones            :Thanks. So sory to bother you.
Doni                     : That’s quite alright, Miss Jones
Dialogue 2

Mother                    : Can you help me to cook our dinner, please?
Nina                        : I’m sorry, mom. I have to finish my homework,  but I can help you to prepare our desert.
Mother                    : Can I show my appreciation by buying you an ice cream?
Nina                        : Don’t mention it, mom. I am happy if I can help you.

f.  Petunjuk Penentuan Skor: lihat Lampiran 5C.


Surakarta,  __ Januari 2015


Mengetahui
Kepala Sekolah                                                                       Guru Mata Pelajaran




________________________                                          _________________________
NIP. ...                                                                              NIP. ...      





Tidak ada komentar:

Posting Komentar